Fungsi Pagelayout



Fungsi page layout
a. Themes : digunakan untuk memilih tema halaman yang meliputi warna halaman berikut warna hurufnya.
b. Colors : digunakan untuk mengatur warna tema halaman.
c. Fonts : digunakan untuk mengatur tema huruf yang akan diterapkan ke halaman dokumen aktif.
d. Effect : digunakan untuk mengatur tema effect terhadap objek shape yang terdapat di halaman dokumen.
e. Margins : digunakan untuk mengatur batas teks di halaman dokumen.
f. Orientation : digunakan untuk mengatur posisi kertas.
g. Size : digunakan untuk mengatur ukuran halaman.
h. Coloums : digunakan untuk mengatur jumlah kolom teks.
i. Breaks : digunakan untuk mengatur kontenvitas halaman maupun kolom teks.
j. Line numbers : digunakan untuk mengatur kontenvitas nomor baris teks.
k. Hypenation : digunakan untuk memisahkan suku kata dengan tanda hubung secara otomatis.
l. Watermark : diguanakan untuk memeberikan efek tanda air dibelakang teks.
m. Page color digunakan untuk mengatur warna latar halaman.
n. Page border : digunakan untuk mengatur garis tepi halaman
o. Indent : digunakan untuk mengatur batas teks sebelah kanan dan batas teks sebelah kiri.
p. Spacing : digunakan untuk mengatur jarak antar paragraph.
q. Position : digunakan untuk mengatur posisi objek di dalam suatu halaman.
r. Wrap text : digunakan untuk mengatur posisi objek dalam kaitannya dengan paragraph teks.
s. Bring forward : digunakan untuk memposisikan suatu objek dengan objek lainnya saja.
t. Send to back : digunakan untuk mengirim objek terpilih ke belakang objek lainnya.
u. Align : digunakan untuk mengatur posisi objek lepas.
v. Group : digunakan untuk mengelompokkan beberapa objek menjadi satu group.
w. Rotate : diguanakan untuk memutar, dan membalikan suatu objek terpilih.

0 komentar:



Posting Komentar